Daftar Hotel Di Bandengan Jepara

0
864

Anda sedang mencari hotel Bandengan Jepara, informasi tarif hotel bandengan Jepara, hotel di tepi pantai? anda berada pada situs informasi yang tepat.
Kami akan mereview daftar hotel di Pantai Bandengan Jepara. Sesuai dengan selera fasilitas, view dan budget anda selama liburan di Jepara. Kami sajikan hotel-hotel yang rekomended untuk anda sebagai tempat peristirahatan selama liburan di Jepara.

Pantai Bandengan merupakan pantai terbaik yang ada di wilayah Jepara. Pasir putih dan air yang bersih menjadi daya tarik sendiri untuk wisatawan sehingga betah untuk berlama-lama di Pantai Bandengan.

kamar-extrabad-d`season

Daftar hotel & resort Bandengan Beach

Berikut dibawah ini adalah hotel recomended untuk area Pantai Bandengan Jepara:

D`Season

Hotel Dseason merupakan hotel yang menawarkan fasilitas mewah dengan view yang mengarah ke selatan di Pantai Bandengan. Berikut adalah fasilitas yang akan anda nikmati selama liburan di Bandengan dengan menginap di D`season Hotel:

  1. kamar dan suite dengan design modern
  2. Saluran TV lokal dan internasional
  3. Free WiFi di semua area
  4. Coffee maker
  5. Outdoor swimming dan whirlpool
  6. Sepak bola dan voli pantai
  7. Private beach
  8. By d’SEA”Pool bar
  9. Fitness center
  10. Ruang meeting hingga 400 orang
  11. Business center
  12. Spa dan massage
  13. Penjemputan/ antar ke bandara dan pelabuhan
Baca juga: Rental Mobil Jepara

Palm Beach

Palm Beach Resort jepara memberikan sensasi baru untuk anda. Liburan paling nyaman dan enjoy dengan menginap di Resort Palm Beach. Berikut fasilitas yang akan anda dapatkan selama menginap di Palm Beach:

  1. 7 (tujuh) cottages dan 4 (empat) Kamar Superior
  2. Mini bar
  3. Restoran
  4. lounge
  5. kolam renang
  6. keamanan 24 jam
  7. Cottage dengan kantor kecil
  8. ukuran tempat tidur king size
  9. dapur kecil
  10. ruang makan kecil
  11. Kamar mandi yang elegan
  12. Perabotan & jenis barang-barang rumah dengan fasilitas memasak, pemanas air, tempat tidur ukuran king size, saluran TV dan lemari es.

Julia Hotel

Julia hotel merupakan hotel terbaru d Bandengan Beach, tempat tidur yang nyaman, dan kamar view sea telah memberikan pemandangan yang romantic dan indah. Adapun kategori rooms terbagi menjadi 3 kelas yaitu: Standart Room, Deluxe, & Executive dengan fasilitas kamar sebagai berikut:

  1. Luas kamar dengan ukuran kamar 4m x 6m
  2. Tempat Tidur Twin (2m x 1.8m)
  3. Air mineral
  4. Wifi gratis
  5. Fasilitas hotel
  6. AC
  7. TV LED 32
  8. Mandi Air Panas & Dingin
  9. Layanan kamar 24 jam

Alta Hotel

Alta hotel terletak di Pantai Bandengan yang menyajikan 25 Kamar/Rooms dengan jenis kamar Standart Rooms, Superior, dan Family. Adapun fasilitas hotel adalah sebagai berikut: Fasilitas Hotel Alta Jepara: AC, Tv Flat, Bath shower / Bathtub, Air panas & dingin, Telepon, Hot spot gratis semua area.

Bandengan Beach

Bandengan Beach Hotel terletak di dalam area wisata patai Bandengan. Jika anda seorang traveler apasalahnya jika anda mencoba menginap di Bandengan Beach Hotel. Berikut adalah kelas room yang disediakan: Standart Rooms, Deluxe Rooms, Dan VIP Rooms. Adapun fasilitasnya adalah sebagai berikut: Resto, Free Wifi, TV, AC, Kamar mandi dalam, Fan.

Sunset Beach Resto & Bungalow

Tepat sekali liburan anda di Jepara bersama keluarga dengan menginap di Bungalow. Sebuah penginapan yang sangat cocok untuk liburan keluarga, pasangan dan regular. Adapun kelas rooms yang tersedia adalah: standart, deluxe, family, Twin room, suite rom dan bungalow. Sedangkan fasilitas yang disediakan: AC, TV Lokal, Twin/Double bed, Shower with hot and cool water, Armoir, Chest.

Untuk reservasi hotel atau penginapan di Area Jepara anda dapat boking disini dengan menghubungi langsung Costumer Service kami.

Baca juga: Promo Paket Wisata Karimunjawa